Majelis Komisioner Kembali Ingatkan Termohon SMPN 95 Jakarta Lengkapi Legal Standing PPID.
Jakarta-Majelis Komisioner Komisi Informasi Provinsi DKI Jakarta menggelar sidang sengketa informasi publik dengan agenda pemeriksaan legal standing antara Pemohon Pemantau Keuangan Negara (PKN) dan Termohon SMPN 95 Jakarta, Selasa (25/07/2023). Sidang kedua ini majelis komisioner kembali memeriksa kelengkapan antara pemohon dan termohon. Pada sidang sebelumnya (11/7/2023), Ketua Majelis Agus Wijayanto Nugroho meminta kepada termohon melengkapi…