Peringati Hari Hak untuk Tahu Sedunia: KI DKI Jakarta dan PPID Provinsi Dorong Sivitas Akademika Paramadina Jadi Motor Penggerak Ekosistem KIP
Jakarta — Peringatan Hari Hak untuk Tahu Sedunia yang digelar di Universitas Paramadina, Cipayung, Jakarta, pada 30 September 2024, berlangsung sukses dan meriah. Acara ini merupakan hasil kolaborasi antara Komisi Informasi (KI) DKI Jakarta, Diskominfotik Jakarta, dan Universitas Paramadina. Dengan mengusung tema “Momentum Sivitas Akademika Meningkatkan Ekosistem Keterbukaan Informasi Publik di Jakarta,” kegiatan ini menarik…